Pendidikan dan pelatihan di Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Jember meliputi pendidikan dan pelatihan non gelar seperti pelatihan metodologi penelitian dan pengabdian, penyusunan dan pendampingan penyusunan proposal, dan pelatihan-pelatihan yang terkait dengan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.


