Rencana Induk Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2021-2025 dan RIP 2016-2020
Sejak tahun 2021 Rencana Induk Penelitian (RIP) dan Rencana Induk Pengabdian Kepada Masyarakat diintegrasikan dalam satu dokumen yang disebut Rencana Induk Penelitian dan Penelitian Kepada Masyarakat (RIPP). Terdapat 9 Riset Unggulan, 48 tema, dan 198 subtema. Dari sembilan riset unggulan tersebut unggulan pangan dan pertanian industrial merupakan inti riset unggulan. Sembilan Riset unggulan tersebut yaitu:
- Ketahanan Pangan dan Pertanian Industrial
- Energi, Energi Baru dan Terbarukan
- Kesehatan dan obat
- Perencanaan Wilayah
- Teknologi Informasi dan Komunikasi
- Material Maju
- Sosial Humaniora, Politik, Ekonomi, dan Hukum
- Pendidikan, Seni, dan Budaya
- Lingkungan &Kebencanaan.
Selanjutnya, secara detail tema masing-masing unggulan dijabarkan sebagai berikut. Tema Unggulan masing-masing Riset Unggulan
01. Ketahanan Pangan dan Pertanian Industrial
- Pemuliaan tanaman
- Teknologi budidaya dan pemanfaatan lahan sub-optimal
- Teknologi pascapanen
- Ketahanan pangan berbasis sumberdaya lokal
- Kebijakan pembangunan pertanian
- Sosial ekonomi dan kesejahteraan masyarakat pertanian
- Pertanian ramah lingkungan
- Agropreneurship
02. Energi, Energi Baru dan Terbaharukan
- Energi baru pendukung ketahanan pangan dan pertanian industrial
- Teknologi Substitusi bahan bakar
- Kemandirian energi kelistrisikan
03. Kesehatan dan Obat
- Kesehatan masyarakat pertanian (agro-health)
- Pola dan perkembangan penyakit
- Kesehatan keluarga dan komunitas
- Kebijakan dan manajemen kesehatan
- Teknologi produk farmasetika
- Teknologi alat kesehatan, diagnostik, dan terapi
04. Perencenaan wilayah
- Kawasan Industri Terpadu Pertanian, Perkebunan, dan Peternakan (agropolitan)
- Teknologi Perkembangan wilayah berkelanjutan
- Teknologi infrastruktur dan manajemen
- Kebijakan dan regulasi tata ruang wilayah
05. Teknologi Informasi dan Komunikasi
- Sistem informasi pertanian industrial
- Internet of things (IOT)
- Artificial intelligence
- Manajemen sistem informasi
06. Material Maju
- Teknologi pengolahan mineral strategis berbahan baku lokal ramah lingkungan
- Teknologi pengembangan material fungsional
- Teknologi eksplorasi potensi material baru
- Teknologi karakterisasi material dan dukungan industri
- Bahan dan material non-obat
07. Sosial Humaniora, Politik, Ekonomi, dan Hukum
- Kelembagaan sosial dan ekonomi dalam pengembangan bisnis
08. Modal Sosial
- Demokrasi Pancasila
- Tata kelola pemerintahan
- Ekonomi, Bisnis, dan Industri Kreatif
- Perburuhan dan ketenegakerjaan inklusif
- Perlindungan sumberdaya pertanian dan lingkungan
- Regulasi Pertanian
08. Pendidikan, Seni, dan Budaya
- Masyarakat, Lingkungan dan Budaya Pertanian
- Sastra, media, dan industri kreatif
- Kesenian masyarakat agraris
- Bahasa, identitas, dan kekuasaan
- Kemajemukan dan keharmonian sosial
- Pendidikan berkarakter dan berdaya saing
09. Lingkungan & Kebencanaan
- Teknologi dan manajemen pengelolaan lingkungan
- Teknologi dan manajemen kebencanaan
- Teknologi green mining terintegrasi
- Perubahan Iklim
Rencana Induk Penelitian 2016-2020
- Pengembangan kopi rakyat menuju sistem organik guna meningkatkankesejahteraan masyarakat
- Pengembangan kakao rakyat berfermentasi guna meningkatkan kesejahteraan nasional
- Pengembangan bioteknologi tebu sebagai sumber karbon dan energi terbarukan
- Agroindustri berbasis singkong untuk pemerataan pembangunan dan ketahanan pangan nasional
- Perakitan varietas padi unggul berbasis sumber daya genetis lokal
- Budaya Using, Pandalungan, dan Tengger untuk produktivitas dan kesejahteraan masyarakat
- Teknologi Maju untuk Pendukung Industri Pertanian dan Kesahatan
- Inovasi dan pengembangan teknologi kemaritiman untuk peningkatan
- Kesejahteraan masyarakat maritim (Roadmap)
- Keberlanjutan Pengelolaan Sumberdaya Alam di Wilayah Tapal Kuda Jawa Timur (Roadmap)