INFORMASI PERPANJANGAN HIBAH INTERNAL SKIM TERTENTU TAHUN 2021
Kepada Yth. Dosen di Lingkungan Universitas Jember, Memperhatikan surat Ketua LP2M No 871/UN25.3.1./LT/2021 tentang pembukaan Hibah reworking skripsi, Hibah buku teks, Hibah pengelola jurnal, Hibah Penelitian kerjasama luar negeri, Hibah pasca doktor, Hibah pengabdian berbasis Penelitian, dan Hibah fungsional non dosen yang akan berakhir besok, Selasa, 20 April 2021 serta mempertimbangkan dinamika input beberapa hibah…


